post by thio aliens motor
Konstruksi dasar CVT berbasis puli pariable yang bekerja secara mekanis terdiri atas 3 komponen utama yaitu :
nah gitu guys cara kerja sangat simpel nan praktis,,nah pasti ada yang masih bingung ni apa sih unit kopling sentrifugal,,nah di postingan berikutnya kang thio akan menjelaskanya dan kerusakan kerusakan yang sering terjadi di cvt matic pada umumnya,,,ikuti terus yaah blog ane...hehehe
CVT(Continuously Varible Transmission)
Konstruksi dasar CVT berbasis puli pariable yang bekerja secara mekanis terdiri atas 3 komponen utama yaitu :
- Sabuk (V Belt) dari bahan karet
- Puli primer (drive pulley)
- Puli skunder (driven pulley)
Konstruksi CVT terdiri atas duah buah puli pariabel yang diposisikan pada jarak tertentu dan keduanya dihubungkan oleh sabuk (V Belt). Masing masing puli terdiri atas dua bagian berbentuk kerucut yang bagian belakangnya dilekatkan satu sama lain. Puli yang digunakan pada CVT disebut puli pariabel, dimana salah satu bagian puli dapat bergeser mendekati ataupun menjauhi bagian puli yang lain. Hal ini disebabkan pada kedua komponen puli terdapat mekanisme centrifugal dengan pegas pembalik yang mengatur pergeseran masing-masing bagian puli secara kontinu berdasarkan tinggi rendahnya putaran mesin. Sebuah sabuk yang berbentuk V yang terbuat dari bahan karet dipasang di tengah puli untuk menghubungkan kedua puli. Sisi sabuk bagian dalam dibuat bergerigi, dengan tujuan untuk meningkatkan kemampuan kontak (grip) sabuk terhadap puli.
Puli primer (drive pulley) dihubungkan lagsung dengan mesin sepeda motor dan driven pulley (puli sekunder) dihubungkan dengan roda belakang melalui perantara mekanisme penggerak berupa kopling centrifugal dan roda gigi reduksi. Sabuk digunakan untuk mengubungkan tenaga putar dari drive pulley ke driven pulley.
cara kerja cvt
cara kerja cvt sebenarnya sangat simpel yakni:
tenaga mesin diteruskan oleh drive pulley terus di salurkan ke v belt lanjutkan ke unit kopling sentrifugal kemudian ke gear bok dan kemudian di lanjutkan ke roda belakang.
No comments:
Post a Comment